Kapolres Cianjur Cek Pos Pengamanan di Wilayah Hukum Polres Cianjur, Pastikan Situasi Kondusif

    Kapolres Cianjur Cek Pos Pengamanan di Wilayah Hukum Polres Cianjur, Pastikan Situasi Kondusif

    Polres Cianjur Polda Jabar - Dalam rangka memastikan pelaksanaan Operasi Ketupat Lodaya 2024 Polres Cianjur berjalan kondusif, Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan kembali mengecek Pos Pam di wilayah hukum Polres Cianjur, Selasa(09/04/2023).

    Adapun Pospam yang dikunjungi oleh Kapolres Cianjur diantaranya Pos Pengamanan Vll Warungkondang yang berlokasi di perempatan Pasar Warungkondang, Pos pengamanan VI Rancagoong yang berlokasi di persimpangan Rancagoong – Cilaku dan Pos Pengamanan VIII Cibeber yang berlokasi di Alun-alun Cibeber.

    Pengecekan Pos Pengamanan tersebut untuk memastikan kesiapan sarana dan prasarana mau pun logistik dalam pelaksanaan guna memaksimalkan kinerja serta pelayanan untuk mengamankan Perayaan Hari Raya Idul Fitri 2024.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Sat Binmas Polres Cianjur Menggelar Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Malam Takbir, Polres Cianjur Menggelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh
    Jalin Silaturahmi, Babinsa Mapurujaya Komsos Dengan Warga
    Satgas Yonif 715/Mtl Brantas Buta Huruf

    Ikuti Kami